Doa Niat Mandi Wajib Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya

BK - Lafadz Doa Niat Mandi Wajib Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya , Assalamualaikum wr wb, kali ini belajar khusyuk mau membagikan artikel tentang Lafadz Doa Niat Mandi Wajib Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya.







Assalamu'alaikum. Saya yakin teman-teman sudah mandi. Entah itu mandi wajib atau mandi biasa. Sebenarnya apa yang dimaksud dengan mandi wajib? dan apa perbedaanya mandi wajib dengan mandi biasa?. Ya, mungkin ada dari teman-teman yang masih mempertanyakan hal tersebut.





Doa Niat Mandi Wajib Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya
Ilustari: Orang (kartun) Sedang Mandi


Doa Niat Mandi Wajib (Junub) atau Niat Mandi Besar Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya



نَوَيْتُ الْغُسْلَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَكْبَرِ فَرْضًا ِللهِ تَعَالَى




NAWAITUL GHUSLA LIRAF'IL HADATSIL AKBARI FARDHAN LILLAAHI TA'AALAA.

Artinya :
"Aku berniat mandi besar untuk menghilangkan hadats besar fardhu karena Allah Taala."


Video Niat Mandi Junub




Mandi wajib juga sering disebut mandi junub, ada juga yang menyebutnya mandi besar, mandi basah, keramas. Lafadz Doa Mandi Wajib atau Mandi Junub diatas dilakukan setelah seseorang melakukan hubungan badan suami istri dan/atau mengeluarkan mani.

Ada beberapa faktor penyebab dimana seseorang diwajibkan untuk mandi junub (mandi wajib) diantaranya yaitu mimpi basah (untuk laki-laki), selesai menstruasi, selesai nifas, wiladah atau melahirkan (untuk perempuan) dan bersetubuh atau melakukan senggama juga diwajibkan untuk membaca niat ketika mandi (niat mandi wajib/junub), jika tidak membaca niatnya (mandi biasa saja) maka hukumnya dosa.



Mungkin hanya itu saja yang dapat saya sampaikan tentang niat doa mandi wajib bahasa arab, latin dan artinya. Silakan teman-teman pelajari dan hafalkan. Ini sangat penting sekali dan wajib diamalkan karena semua orang pasti akan melakukan mandi junub/wajib, dimana bacaan niat atau doanya sudah saya paparkan di atas.




Adapun untuk hal-hal lain yang terkait dengan mandi wajib, seperti tata cara mandi junuh, mandi besar atau cara melakukan mandi wajib akan saya share pada pertemuan berikutnya. Semoga bermanfaat.













Sekian Terima Kasih telah berkunjung ke web belajarkhusyuk.blogspot.com, tulisan mengenai Lafadz Doa Niat Mandi Wajib Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya yang barusan sahabat baca, kami salin dari blog khusus doa, EraMuslim.com dan lainnya. Jika ada kesalahan mohon hubungi kami. Kami akan berusaha memperbaikinya.

Jadilah Blogger yang baik, Salam sukses bagi kita semua :)

Source link
Facebook Comments

0 komentar