Bacaan Doa Mohon Agar Diketemukan Barang yang Hilang Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya

Belajar Khusyuk - Bacaan Doa Mohon Agar Diketemukan Barang yang Hilang Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya , السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ, kali ini kita ingin membagikan tulisan tentang Bacaan Doa Mohon Agar Diketemukan Barang yang Hilang Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya.







Assalamu'alaikum. Halo teman-teman. Apa reaksi kalian jika barang kesayangan Anda hilang? Jangan sampai Anda marah-marah karena hanya kehilangan sesuatu, apalagi penyebab hilangnya barang tersebut adalah karena Anda sendiri.  




Tidak mudah untuk mencari barang yang sudah hilang. Untuk itu, sertakan doa dalam usaha Anda ketika mencari sesuatu yang hilang. Lantas bagaimanakan lafadz doa agar barang yang hilang cepat diketemukan? Doanya sangat simple. Teman-teman bisa pelajari dan pahami serta hafalkan doanya berikut ini :


Doa Mencari barang yang hilang agar cepat ditemukan
Ilustrasi : Mencari barang yang hilang



اَللهُمَّ يَارِبِّ الضَّآلَّةِ وَيَاهَادِيًا مِنَ الضَّلاَلَةِ رُدَّ ضَآلَّتِىْ



ALLOOHUMMA YA RABBADL DLOOLLATI WA YAA HAADIYAN MINADL DLOLAALATI RUDDA DLOOLLATI



Artinya :


Ya Allah Tuhan dari sesuatu yang hilang, ya Tuhan yang memberikan petunjuk dari kesesatan, kembalikanlah barangku yang hilang




Seperti yang kita ketahuai bersama, bahwa dalam segala upaya kita tidak hanya melulu dengan berusaha, melainkan harus disertakan doa. Begitu juga ketika sedang mencari barang kesayangan Anda yang hilang, maka sertakan doa mohon diketemukan barang yang hilang seperti yang sudah diuraikan diatas.




Semoga dengan adanya artikel ini, bisa memudahkan kita semua dalam hal mencari sesuatu yang hilang dan cepat diketemukan dan/atau dikembalikan. Amien.













Demikian Terima Kasih telah datang ke blog belajarkhusyuk.blogspot.com, tulisan mengenai Bacaan Doa Mohon Agar Diketemukan Barang yang Hilang Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya yang barusan kamu simak, kita ulas dari blog khusus doa, EraMuslim.com dan lainnya. Jika ada kesalahan mohon hubungi kami. Kami akan berusaha memperbaikinya.

Jadilah Blogger yang baik, Salam sukses bagi kita semua :)

Source link
Facebook Comments

0 komentar